Newcastle United akan segera melangkahkan kaki mereka ke Stadion Etihad. Perjalanan ini akan mereka lakukan demi menghadapi sang tim lawan, Manchester City. Meski kedua tim dianggap terpaut jauh, namun perjuangan tim asuhan Pep Guardiola akan semakin sulit setelah 2 pemain kunci mereka kemungkinan akan absen pada laga ini.
Pasang Taruhan Anda di Fun88 Sekarang
Manchester City Kesulitan
Manchester City sebelumnya terpaksa keluar dari kontestasi Liga Champions pada hari Rabu malam waktu setempat. Hasil ini menjadi pasti setelah mereka dikalahkan oleh Real Madrid dengan cara yang begitu mengejutkan. Meski awalnya sempat unggul dari sang lawan, nyata-nyata pihak Real Madrid berhasil mencetak langsung 3 gol dalam menit-menit terakhir laga tersebut. Seolah tak cukup buruk, setelah laga berakkhir, salah satu pemain asuhan Pep Guardiola, Kyle Walker, bahkan terlihat keluar lapangan dengan kondisi pincang.
Setelah kekalahan memilukan tersebut, the Cityzens harus berupaya optimal pada lag amereka kali ini. Dengan Newcastle United sebagia lawan mereka kali ini, banyak pihak berharap Pep Guardiola akan belajar banyak dari kesalahannya pada laga sebelumnya. Jika mereka berhasil meraup kemenanga pada kesempatan ini, maka mereka akan bertarung dengan Liverpool untuk memperebutkan gelar juara pada musim ini.
Tantangan untuk Manchester City
Tantangan pun mulai menanti Manchester City. Menurut laporan yang kami terima dari link alternatif Fun88, beberapa pemain kunci Cityzens dikabarkan kemungkinan akan absen pada laga kali ini. Tapi hal ini kecil kemungkinan akan memberikan keuntungan besar bagi sang lawan karena masih ada begitu banyak pemain handal lain yang siap diturunkan setiap saat oleh sang pelatih.
Setidaknya, Guardiola harus bernafas lega karena Kevin de Bruyne akhirnya dipastikan cukup prima untuk menjalani laga pada hari Minggu mendatang waktu setempat. Kabar ini cukup melegakan karena sebelumnya ia sempat diragukan untuk turun.
Serentetan Pergantian Pemain
Pergantian pemain memang menjadi momok yang cukup menyeramkan bagi Manchester City. Hal ini setidaknya bisa dilihat ketika mereka berhadapan dengan Los Blancos. Berbagai upaya dilakukan sang pelatih saat itu demi memperkecil dampak kerugian mereka. Salah satu pemain yang terpaksa ditarik dari lapangan saat itu adalah Walker. Sang pemain terpaksa keluar lapangan setelah terlihat pincang pada laga babak kedua. Bahkan secara visual, ia terlihat begitu kesakitan akibat menderita cedera di bagian mata kaki.
Hingga saat ini, bahkan tim medis Manchester City sekalipun belum bisa memberikan kepastian kabar sang pemain. Namun, jika memang ia belum bisa turun, sang pelatih tetap memiliki sosok pengganti yang diperkirakan akan mampu bermain dengan kualitas setara yakni Joao Cancelo.